Rabu, 14 Maret 2012

MEMBUAT KURSOR BLOG MENJADI MENARIK

Jika tampilan blog kita menarik, otomatis pengunjung tentunya akan senang berlama-lama memandang blog kita (asal jangan dikasih gambar XXX ya!! bahaya kalo anak kecil yang buka! xixixixi). nah, berikut langkah-langkahnya :


  1. buka situs http://www.cursors-4u.com/
  2. nah, setelah terbuka pilih kategori kursor yang akan kita gunakan seperti gambar dibawah ini :

 
      3. setelah kita pilih-pilih (ayo, dipili-dipilih, gratis dipilih.. xixixixixi) copy kode HTML pada kolom bagian
          bawah pada kursor yang kita pilih (lihat gambar).


      4. Masuk ke dashbor blog anda, masuk ke halaman rancangan, klik edit HTML.
      5. Kemudian Paste dibawah script
          </script>
          </body>

      6. Berikut contohnya
</script>
</body>
<style type="text/css">body, a, a:hover {cursor: url(http://cur.cursors-4u.net/cursors/cur-9/cur803.ani), progress;}</style><a href="http://www.cursors-4u.com/cursor/2011/03/29/the-alien-unavailable.html" target="_blank" title="The Alien - Unavailable"><img src="http://cursors-4u.com/cursor.png" border="0" alt="The Alien - Unavailable" style="position:absolute; top: 0px; right: 0px;" /></a>
     7. Nah setelah itu klik "Simpan Template" dan lihat blog anda. ^_^

good luck bro.. :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar